Look Inside

Identifikasi Keanekaragaman Jenis dan Bioekologi Udang Air Tawar Bagian Timur Aceh

Judul:

Identifikasi Keanekaragaman Jenis dan Bioekologi Udang Air Tawar Bagian Timur Aceh

Nama penulis:

Dedi Fazriansyah Putra, Muhammad Nasir, llham Zulfahmi

Nama penerbit:

CV. Naskah Aceh

Sinopsis:

Puji syukur kepada Allah SWT atas rahmat dan hidayahNya yang telah memberikan kemudahan dan kelapangan kepada kami sehingga buku monograf hasi penelitian yang berjudul ldentifikasi Keanekaragaman Jenis Dan Bioekologi Udang Air Tawar Bagian Timur Aceh dapat diselesaikan dengan baik. Untaian terimakasih yang tidak ternilai penulis sampaikan kepada semua pihak yang telah mendukung dan berkontribusi penuh dalam penulisan dan penertiban buku monograf ini. Buku ini terdiri dari 5 (lima) bab yang membahan mulai dari latar belakang pentingnya identifikasi udang air tawar, keanekaragaman udang air tawar, dan pola pertumbuhan udang air tawar di bagian Timur Aceh. Diharapkan buku ini dapat dimanfaatkan oleh berbagai stakeholder mulai dari pemerintah, akademisi, mahasiswa, dan swasta sehingga dapat menambah khazanah rujukan keilmuan dan wawasan dalam merencanakan, implementasi, monitoring dan evaluasi perikanan krustasea air tawar provinsi Aceh. Dalam perjalanannya penulis sangat menyadari bahwa masih terdapat kelemahan dan kekurangan dalam buku ini. Oleh karena itu saran dan kritik kontruktif terhdapa penyempurnaan buku ini sangatlah diharapkan. Kami berdoa semoga buku ini bermanfaat untuk umat manusia dan dapat menjadi amal sholeh bagi kita semua Aamiin.

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Identifikasi Keanekaragaman Jenis dan Bioekologi Udang Air Tawar Bagian Timur Aceh”

Your email address will not be published. Required fields are marked *